Sidang bpupki dilaksanakan sebanyak dua kali sidang resmi dan sidang tak resmi. yang dibahas pada sidang bpupki pada tanggal 29 mei 1945 s.d. 1 juni 1945 adalah …
Jawaban:
Perumusan dasar-dasar negara
Penjelasan:
Pada sidang resmi perdana BPUPKI, para tokoh seperti M Yamin,Mr Soepomo,dan Ir Soekarno mengajukan rancangan dasar negara dalam pidatonya,yang nantinya akan dirumuskan lebih oanjut pada masa reses oleh panitia sembilan. Pada sidang pertama inilah Pancasila pertama kali diajukan sebagai dasar negara Indonesia
[answer.2.content]